Langkah-langkah Untuk Mendaftar Akun di Aplikasi Threads

Langkah-langkah Untuk Mendaftar Akun di Aplikasi Threads

Langkah-langkah Untuk Mendaftar Akun di Aplikasi Threads

Aplikasi Threads akhir akhir ini menjadi perbincangan warganet, selain aplikasi baru yang akan rilis, aplikasi ini memiliki kesamaan dengan aplikasi twitter. Aplikasi threads menjadi sebuah aplikasi ciptaan Meta, diklaim sebagai platform serupa dengan Twitter yang tak kalah menarik. 

Aplikasi yang menawarkan pengalaman berbagi yang menggugah melalui foto dan video berdurasi hingga lima menit dalam format vertikal. Aplikasi Threads dapat mulai di download mulai hari Kamis (6/7/2023), dan telah resmi tersedia untuk diunduh melalui Apple App Store dan Google Play Store, dan aplikasi ini sudah banyak yang menggunakan di berbagai negara, termasuk Indonesia.

Cara Download Aplikasi Threads

1. Link Download Threads APK Android (Play Store)

Click here

2. Link Download Threads iOS (App Store)

Click here

Baca juga: Fitur, Kelebihan dan kekurangan dari aplikasi Threads

Cara Daftar Aplikasi Threads

Ingin Tahu Cara Daftar Threads Instagram? Ikuti Langkah-Langkahnya yang Mudah dan Cepat!

1. Mulailah dengan membuka aplikasi Threads yang sudah terpasang di perangkatmu.

2. Selanjutnya, dengan sekali klik, masuklah ke akunmu (tanpa perlu repot memasukkan kembali username dan password Instagram, karena sudah terhubung secara otomatis).

3. Tunggu sejenak, karena akan muncul opsi yang menarik, yaitu ‘Impor dari Instagram’. Kamu bisa memilih untuk mengimpor semua akunmu dari Instagram ke Threads.

4. Tidak hanya itu, kamu juga dapat dengan mudah mengatur tingkat privasi akunmu di Threads, apakah ingin menjadikannya terbuka untuk publik atau lebih privat.

5. Setelah itu, kamu akan diberikan opsi untuk mengikuti semua akun yang telah kamu follow di Instagram. Jika ingin mengikuti semuanya, cukup klik ‘ikuti semua’. Namun, jika ada yang ingin kamu lewati, kamu bisa langsung melanjutkan dengan mengklik tanda panah next di pojok kanan atas.

6. Setelah menyelesaikan semua langkah sebelumnya, cukup klik ‘Gabung ke Threads’ dan mulailah menjelajahi dunia Instagram melalui aplikasi yang menarik ini.

Baca juga: Jasa meningkatkan peringkat website di mesin pencari

Jadi, tunggu apa lagi? Daftarkan dirimu di Threads sekarang juga dan nikmati pengalaman yang menyenangkan!

jasa pasang iklan google dan sosial media

Posted in Digital Marketing
Previous
All posts
Next

Write a comment